Selasa, 18 Juni 2013

Web Base Lesson : SPLDV

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Matematika
Pokok Bahasan : SPLDV
Kelas / Satuan Pendidikan : X / SMA
Waktu :1 x 45 menit

A. Standar Kompetensi 
     2. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat
     
B. Kompetensi Dasar 
    2.6 Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan persamaan dan/atau fungsi kuadrat dan penafsirannya

C. Indikator 
  1. Siswa dapat memahami sistem persamaan dua variabel
  2. Siswa mampu menggunakan metode-metode dalam SPLDV untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari
  3. Siswa mampu memecahkan masalah SPLDV dalam kehidupan sehari-hari

Sabtu, 01 Juni 2013

Math Song


Banyak yang bilang matematika itu membosankan, susah, dan menyebalkan. Itu adalah alasan sebagian orang yang tidak menyukai matematika. Tapi ternyata matematika bisa diubah menjadi hal yang menyenangkan. Seperti video berikut, dengan mengubah lirik lagu dengan pelajaran matematika kita bisa belajar matematika dengan mudah...

Yuk kita lihat videonya,,, Cekidot....

Selasa, 21 Mei 2013

The 6th East Asia Regional Conference on Mathematics Education

Ini adalah seminar internasional yang membahas tentang perkembangan pendidikan matematika di negara-negara Asia (dalam seminar ini membahas dari 4 negara: Indonesia, Korea, Malaysia, Taiwan). Yang mewakili negara Indonesia adalah dosen saya sendiri Prof. Zulkardi, dari Korea Hee Chan Lew, dari Malaysia Parmjit Singh, dan dari Taiwan Fou-Lai Lin.
Berikut adalah power point dari pembahasan seminar tersebut:


Selasa, 19 Maret 2013

Rabu, 06 Maret 2013

Coklat Bisa Membuat Seseorang meraih Nobel????

Coklat, makanan ini sangat digemari semua masyarkat dari yang masih anak-anak sampai orang dewasa. Ternyata selain rasa makanan ini sangat manis, coklat juga bisa menjadi suplemen kecerdasan otak. Tidak percaya coba kita lihat penyataan berikut.......

Sejarah Matematika

Sebagian besar orang telah mengenal Matematika, dimana sebagian orang menganggapnya pelajaran yang sulit. Walaupun Matematika telah kita gunakan sejak kita masih kecil tapi sebagian besar orang tidak tahu sejarah dari Matematika ini, marilah kita lihat kilasan berikut ini:

Selasa, 05 Maret 2013

Ilusi Gambar

Hai guys, pernahkah Anda melihat gambar yang mampu menimbulkan ilusi? seperti gambar yang saat kalian mengamatinya itu bergerak, namun saat kalian melihat secara sekilas,kalian tidak akan melihat pergerakan itu.
 Berikut adalah beberapa contoh dari ilusi gambar yang mungkin pernah Anda temui dalam pengalaman browsing Anda :